Search results
diketahui dasar hukum yang membedakan antara per-buatan perniagaan, perusahaan, dan pekerjaan. Adapun dasar hukum perbuatan perniagaaan diatur dalam Pasal 2 sampai dengan 5 (lama) KUHD. Dasar hukum pengertian perbuatan perusahaan diambil dari pendapat para sarjana, sebut saja seperti pendapat Polak. Berbeda dengan
upaya pengenalan Hukum Bisnis dan Perusahaan yang perannya semakin penting, sebagai sarana penunjang perlindungan dan pengelolaan pengembangan perusahaan dan bisnis.
Modul ini menjelaskan pengertian hukum, klasifikasi hukum, subjek hukum, objek hukum, dan sistematika KUH Perdata, KUHD, dan hukum bisnis. Modul ini merupakan dasar untuk mempelajari aspek-aspek hukum dalam kegiatan bisnis dalam kerangka BMP Hukum Komersial.
Hukum bisnis adalah suatu perangkat kaidah hukum yang mengatur tata cara pelaksanaan urusan atau kegiatan dagang, industri atau keuangan yang di hubungkan dengan produksi atau pertukaran barang / jasa dengan menempatkan uang dari para entrepenius dalam resiko tertentu, dengan usaha tertentu dengan motif untuk mendapatkan keuntungan tertentu.
%PDF-1.6 %âãÏÓ 1078 0 obj /Linearized 1 /L 2107916 /H [ 759 3906 ] /O ...
Secara umum sumber hukum bisnis menurut perundangan-undangan, meliputi: • Hukum Perdata (KUH Perdata). • Hukum Publik (pidana Ekonomi/KUH Pidana). • Hukum Dagang (KUH Dagang). • Peraturan Perundang-undangan diluar KUH Perdata, KUH Pidana, ataupun KUH Dagang. Sedangkan menurut Munir Fuady, sumber hukum bisnis
Buku ini membahas mengenai Pengantar Hukum Bisnis (Edisi UU Cipta Kerja) yang disusun oleh Dr. Lukmanul Hakim., S.H., M.H. Buku ini terdiri dari 13 bab yang membahas berbagai aspek hukum terkait dengan kegiatan bisnis seperti hukum kontrak, hukum perusahaan, hukum perbankan, hukum asuransi, dan lainnya.