Search results
Gambus (Jawi: ݢمبوس serapan Arab: قَنبُوس , rumi: qanbūs) ialah sejenis lut (kecapi) berleher pendek yang berasal dari Yaman dan tersebar ke seluruh semenanjung Arab. Ia berbentuk seperti buah pear yang dibelah dua dan ia merupakan sejenis alat muzik bertali tradisional di Indonesia , Brunei , Malaysia , dan ...
Bagi masyarakat Melayu, alat musik Gambus dibedakan menjadi dua yang meliputi Gambus ‘Ud dan Gambus Selodang. Kedua jenis Gambus Melayu ini memiliki perbedaan yang tidak terlalu signifikan. Pertama, Gambus ‘Ud merupakan jenis Gambus Melayu yang masih mempertahankan nuansa Timur Tengah.
The gambus Melayu is a plucked bowl-lute chordophone of central and southern Sumatra, Indonesia. It can be played solo, used to accompany singing, or played in instrumental ensembles to accompany dancing at Muslim domestic and community celebrations.
Video Tutorial Asas Bermain Gambus oleh Encik Noor Leyzam Ali, ahli muzik Orkestra Tradisional Malaysia (OTM). #istanabudaya #orkestratradisionalmalaysia #st...
30 cze 2023 · Gambus, which is renowned for producing music that warms and soothes the spirit, is truly accessible to people of all races and genders. Consequently, the purpose of this study is to follow the...
Penjelasan tentang alat musik Gambus beserta sejarah, asal daerah dan cara memainkan alat musik Gambus. Gambus merupakan alat musik yang dimainkan dengan cara dipetik seperti mandolin yang berasal dari Negara Timur Tengah.
Gambus adalah alat musik petik seperti mandolin yang berasal dari Timur Tengah. Paling sedikit gambus dipasangi 3 senar sampai paling banyak 12 senar. [1] Gambus dimainkan sambil diiringi gendang. Sebuah orkes memakai alat musik utama berupa gambus dinamakan orkes gambus atau disebut gambus saja.