Search results
1. Alam Ruh. Alam ruh adalah alam sebelum manusia memasuki alam kandungan. Di alam ini, kita bahkan masih belum memiliki jasad. Baru ketika usia kandungan memasuki 120 hari, malaikat dikirim Allah untuk meniupkan ruh. (Baca juga: Hukum Aborsi dalam Islam) Sebelum ruh ditiupkan ke janin, Allah membuat perjanjian dengan ruh itu.
Alam dibedakan atas alam ghaib (seperti Allah, malaikat, jin, surga, dan neraka) dan alam tampak. Ghaib menurut bahasa berarti yang tidak tampak. Allah-lah yang paling mengetahui kedua alam tersebut.
Tafsir Surat Al-Ma'idah: 109 (Ingatlah) hari di waktu Allah mengumpulkan para rasul, lalu Allah bertanya (kepada mereka), "Apa jawaban kaum kalian terhadap (seruan) kalian? Para rasul menjawab, "Tidak ada pengetahuan kami (tentang itu), sesungguhnya Engkaulah Yang mengetahui perkara yang gaib.”.
23 paź 2023 · Ghaib mutlak, yaitu sesuatu yang seseorang tidak dapat mengetahuinya melalui alat persepsi atau indranya dan ini ada dua macam. Yang pertama adalah apa yang Allah beritahukan kepada manusia atau sebagiannya melalui wahyu kepada para rasul yang menyampaikannya kepada manusia.
16 lis 2011 · Sikap Ahlus Sunnah wal Jamaah Terhadap Alam Ghaib. Para pembaca, Islam adalah rahmat bagi semesta alam. Agama sempurna dan penyempurna bagi ajaran para Nabi sebelum Nabi Muhammad n, agama yang telah memadukan antara konsep keilmuan yang benar dengan konsep keimanan yang lurus.
25 sie 2015 · Ada beberapa jenis berita gaib dalam Al-Quran, yaitu: Pertama, pengetahuan tentang Allah Swt, nama-nama-Nya, kitab-kitab-Nya, berita tentang makhluk-makhluk ruhaniah, seperti malaikat dan jin, berita tentang kehidupan sesudah mati di alam barzakh, kehidupan ruh sebelum dibangkitkan, surga dan neraka.
Alam ghaib merujuk kepada alam halus, dimensi ghaib atau alam yang mempunyai sifat berbeza dengan alam fizikal ini. Ini termasuk alam akhirat, alam makhluk halus, dan pada masa sekarang ia seumpama alam dimensi ke 4,5, 6, dan seumpamanya.