Search results
10 cze 2021 · Tari Inai merupakan tarian istana yang ditarikan pada masa berkhitan anak para pembesar-pembesar ke rajaan. Dalam hal ini biasanya tari ini dipersembahkan kepada anak-anak semasa mereka...
Tari Inai adalah salah satu jenis pertunjukan seni tari dari daerah-daerah yang ada di Provinsi Kepulauan Riau. [1] Namun, pada perkembangan penyebarannya, tarian sakral ini bisa ditemukan dalam pelaksanaan upacara pernikahan masyarakat Melayu tidak hanya di Kepulauan Riau, tetapi juga Jambi dan daerah Melayu lainnya.
7 cze 2024 · Tari Inai, tradisi warisan budaya yang sarat makna, kini dihadapkan pada tantangan zaman. Akankah pesonanya memudar tergerus arus modernitas?
4 mar 2022 · ROKAN HILIR, POTRETNEWS.com — Tari Inai Pinggan Dua Belas merupakan tarian khas tradisional asal Rokan Hilir, Provinsi Riau, khususnya dari daerah Panipahan yang ditetapkan sebagai Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) tahun 2020.
Tari Inai adalah salah satu jenis pertunjukan seni tari dari daerah-daerah yang ada di Provinsi Kepulauan Riau. Namun, pada perkembangan penyebarannya, tarian sakral ini bisa ditemukan dalam pelaksanaan upacara pernikahan masyarakat Melayu tidak hanya di Kepulauan Riau, tetapi juga Jambi dan daerah Melayu lainnya.
Tari Inai merupakan tarian khas melayu yang dianggap sakral. Biasanya tarian ini ditampilkan saat upacara pernikahan masyarakat setempat, tepatnya pada malam pemasangan inai pada pengantin wanita sebelum duduk di pelaminan. Fungsi tarian ini yaitu sebagai simbol ritual untuk menjaga calon pengantin wanita dari gangguan supernatural.
Islam juga mengajarkan tentang tari Inai juga menegaskan bahwa masyarakat sikap hidup menengah dan berimbang, yakni Melayu menjunjung tinggi etika dan moral yang tidak condong dan ekstrim kekanan maupun menunjukkan kesopanan, saling menghargai, kekiri.Secara umum Budaya Melayu berkaitan menghormati, ramah tamah terhadap sesama, dengan ...