Search results
2 cze 2022 · Bagaimana cara membaca hasil pengukuran dengan menggunakan jangka sorong atau caliper? Jangka sorong adalah alat untuk mengukur panjang atau ketebalan suatu benda dengan tingkat ketelitian mencapai 0,1 mm. Jadi, alat yang dalam bahasa Inggris dikenal dengan istilah Vernier Caliper ini lebih terperinci hasil pengukurannya dibandingkan penggaris ...
Skala utama untuk pembacaan nilai ukur. Tangkai jangka sorong untuk mengukur kedalaman benda. Rahang bawah untuk mengukur panjang benda dari luar. Skala nonius untuk pembacaan nilai ukur. Roda penggerak untuk menggerakkan rahang secara pelan. Penggunaan dan cara membaca jangka sorong
1 paź 2020 · Pengertian Jangka Sorong. Jangka sorong adalah alat ukur panjang yang lebih teliti daripada mistar. Ketelitian jangka sorong mencapai 0,1 mm atau 0,01 cm. Jangka sorong bisa digunakan untuk mengukur diameter luar dan dalam suatu cincin, kedalaman bejana sempit, ketebalan pelat, dan sebagainya.
Artikel ini akan membahas secara mendalam mengenai pengertian, fungsi, bagian-bagian, jenis, cara menggunakan, dan cara membaca hasil pengukuran jangka sorong, serta memberikan contoh soal untuk memperjelas pemahaman.
Jangka sorong (vernier caliper) adalah alat yang digunakan untuk mengukur dimensi bagian dalam benda ataupun bagian luarnya, dan juga untuk mengukur kedalaman (lubang, celah, dll.).
1 sie 2024 · Jangka sorong adalah contoh alat ukur panjang. Bagaimana cara membaca dan menghitung jangka sorong? Yuk, pelajari bersama di artikel Fisika kelas 10 ini!
Jangka sorong adalah alat ukur yang mampu mengukur jarak, kedalaman, maupun ‘diameter dalam’ suatu objek dengan tingkat akurasi dan presisi yang sangat baik (±0,05 mm). Hasil pengukuran dari ketiga fungsi alat tersebut dibaca dengan cara yang sama.