Search results
8 lip 2022 · Daftar 10 tarian khas Bali yang populer untuk dipentaskan dalam upacara, hingga ditampilkan di hadapan wisatawan sebagai hiburan.
Nah, itulah 10 tarian adat Bali yang sekarang masih dipentaskan di daerah asalnya. Beberapa tarian ini sudah terkenal hingga ke mancanegara dan bahkan dipelajari oleh orang asing. Tarian ini ada yang merupakan tarian ritual, ada juga yang berupa tarian selamat datang.
2 gru 2021 · Dalam konvensi Komite Antarpemerintah untuk Perlindungan Warisan Budaya Takbenda pada 29 November hingga 4 Desember 2015 di Windhoek, Namibia, UNESCO mengakui tiga genre tarian tradisional di Bali, Indonesia, sebagai Warisan Budaya Takbenda setelah diusulkan sejak 2011.
Tari Bali adalah beragam tarian yang berasal dari pulau Bali. Tari Bali tidak selalu bergantung pada alur cerita. Tujuan utama penari Bali adalah untuk menarikan tiap tahap gerakan dan rangkaian dengan ekspresi penuh. Kecantikan tari Bali tampak pada gerakan-gerakan yang abstrak dan indah.
Rekonstruksi dilakukan sebagai bagian dari pamahayu (renovasi dan upacara) Pura Balang Tamak. Pura tersebut hampir saja diprelina (dihilangkan statusnya sebagai pura) karena tidak diketahui pengemponnya (penanggung jawabnya), kondisinya dipenuhi semak belukar dan telah digunakan sebagai tempat menjemur jijih (padi).
Layaknya tarian baris, tari kebyar duduk masuk kedalam jenis tarian tunggal. Jika pada tari baris mengilustrasikan gerakan dari para kesatria atau prajurit, maka berbeda dengan tari kebyar yang lebih menekankan dan menginterpretasikan pada nuansa music serta ekspresi wajah dan gerakan dari penari itu sendiri.
2 sie 2013 · Lazimnya masyarakat yang menyemai bakatnya dan menggeluti seni tari di arena berkesenian yang komunal, baik secara rutin maupun insidentil. Belakangan selain di bale banjar atau wantilan desa, tari Bali juga dilestarikan dan dikembangkan di sanggar-sanggar yang dikelola perorangan.