Search results
8 lip 2022 · Daftar 10 tarian khas Bali yang populer untuk dipentaskan dalam upacara, hingga ditampilkan di hadapan wisatawan sebagai hiburan.
18 lis 2023 · Tari ini berasal dari ritual Sanghyang, yaitu kesenian sakral yang bermakna untuk membersihkan desa dari pengaruh roh jahat. Tari Kecak mulai dipopulerkan sebagai tari pertunjukan pada tahun 1930-an oleh seniman Bali, I Wayan Limbak, bersama dengan pelukis Jerman bernama Walter Spies. 2. Tari Puspanjali
Tari Bali adalah beragam tarian yang berasal dari pulau Bali. Tari Bali tidak selalu bergantung pada alur cerita. Tujuan utama penari Bali adalah untuk menarikan tiap tahap gerakan dan rangkaian dengan ekspresi penuh. Kecantikan tari Bali tampak pada gerakan-gerakan yang abstrak dan indah.
4 lis 2021 · Tarian Bali menjadi daya tarik bagi wisatawan mancenegara. Pada 2015, UNESCO mengumumkan tiga genre tarian Bali sebagai warisan budaya tak benda kemanusiaan, berikut daftarnya.
3 wrz 2022 · Berikut adalah beberapa tari tradisional Bali yang masuk dari Daftar Warisan Budaya Tak Benda Kemendikbud. 1. Tari Kecak. Tari Kecak menjadi salah satu tarian tradisional Bali yang telah terkenal hingga ke mancanegara. Tari kecak berasal dari jenis tari sakral yaitu tari Sang Hyang yang digunakan untuk berkomunikasi dengan para dewa atau leluhur.
19 sty 2024 · Tari Barong memiliki sejarah panjang dalam budaya Bali, dengan catatan yang berasal dari abad ke-10. Barong adalah roh mistis yang menjaga masyarakat dari kekuatan jahat. Pertunjukan Barong merupakan daya tarik wisata yang terkenal di Bali, dengan beberapa konser yang diadakan di seluruh pulau.
23 wrz 2023 · Tarian yang diciptakan oleh I Wayan Dibia ini melengkapi beragam tari dari Bali yang menceritakan tentang peperangan. Dalam setiap pertunjukkan, para penari dilengkapi dengan aksesoris berupa senjata tombak dan hiasan kepala atau udeng-udeng.