Search results
22 mar 2023 · Perkembangan Musik Melayu dimulai pada abad ke-15 hingga 16, dimana pengaruh dari perdagangan rempah-rempah dari Melayu ke Timur Tengah membawa pengaruh musik. Musik Melayu pada saat itu berupa lagu-lagu bertema religi Islam, dengan menggunakan alat musik seperti gambus, rebana, dan seruling.
6 sty 2015 · Tarian asal yang dipersembahkan mereka dikenalo sebagai Branyo. Mungkin tidak tahu apa itu Branyo? Tapi anda mungkin kenal dengan lagu 'Jingli Nona'. Inilah permulaan Joget di nusantara. Branyo berkembang melalui laluan rempah dan tersebar sebagai perayaan yang mengasyikkan.
Dengan melihat ke belakang, awal Musik Melayu berakar dari Qasidah yang berasal sebagai kedatangan dan penyebaran Agama Islam di Nusantara pada tahun 635 - 1600 dari Arab, Gujarat dan Persia, sifatnya pembacaan syair dan kemudian dinyanyikan.
28 kwi 2020 · Joget tari tradisional yang termasyhur oleh gerakan tangan gemalai dan rentak kaki yang perlahan, diiringi lagu pantun yang meratapi nasib daripada sudut pandangan Edy Sedyawati (1992:26) dalam Anastasia Wiwik dan Hanafi (2007). Joget dicipta oleh orang Melaka pada abad ke-16,
27 kwi 2020 · Di era kejayaannya, umat Islam mampu mencapai kemajuan dalam bidang seni musik. Terlebih lagi, musik dan puisi menjadi salah satu tradisi yang berkembang di Semenanjung Arab sebelum kedatangan Islam. Seni musik Islam mulai berkembang ketika wilayah kekuasaan Islam meluas.
10 lip 2023 · Musik yang dahulu ditujukan sebagai media dakwah dan identitas kebudayaan Islam lokal, perlahan berubah menjadi karya yang berorientasi ‘pasar’ atau konsumerisme.
Sejak itu, perkembangan seni musik meningkat dengan pesat. Pada masa Dinasti Umayyah, musisi yang dianggap terbesar dari semuanya adalah Said ibn Misjah (hidup pada tahun 634-726 M). Said berkelana ke Suriah dan Persia untuk mengumpulkan dan menerjemahkan lagu-lagu Bizantium dan Persia ke dalam bahasa Arab.