Search results
6 cze 2020 · Pohon kayu putih memiliki prospek yang sangat baik dalam peningkatan ekonomi dan perbaikan lahan. Kurangnya ketersediaan bahan baku daun kayu putih untuk industri menjadikan tingginya tingkat permintaan terhadap daun kayu putih. Kayu putih dapat ditanam dengan menerapkan sistem agroforestri.
22 lip 2024 · Ya, kayu putih cukup dikenal bagi masyarakat sebagai minyak atsiri serta banyak dijadikan bahan baku berbagai produk kesehatan. Namun tahukah kamu seperti apa pohon kayu putih sebenarnya? Apa saja manfaat minyak kayu putih? Simak penjelasan lengkapnya di sini! Tanaman kayu putih (Melaleuca leucadendron Linn.) merupakan salah […]
Pohon kayu putih merupakan tanaman yang bisa menghasilkan minyak bernama minyak kayu putih. Simak informasi mengenai pohon ini yuk!
Gelam atau kayu putih, dengan nama saintifik Melaleuca cajuputi, ialah tumbuhan dalam keluarga jambu-jambuan, Myrtaceae dan tersebar luas di Australia, Asia Tenggara, New Guinea dan pulau-pulau di Selat Torres.
Pohon kayu putih mudah dirawat dan ditanam, dengan beragam spesies yang tersedia. Mereka mempunyai umur hingga 100 tahun dan dapat diperbanyak melalui biji atau stek. Pohon-pohon ini menawarkan berbagai manfaat, termasuk daun aromatiknya, yang dapat digunakan untuk tujuan pengobatan, dan kemampuannya mengusir hama.
Kayu putih (Melaleuca leucadendra syn. M. leucadendron) merupakan pohon anggota suku jambu-jambuan (Myrtaceae) yang dimanfaatkan sebagai sumber minyak kayu putih (cajuput oil). Minyak diekstrak (biasanya di suling dengan uap) terutama dari daun dan rantingnya.
Kayu putih atau tanaman yang bernama latin Melaleuca leucadendra adalah pohon dari Family Myrtaceae yang dapat tumbuh setinggi 20 meter. Batang silindris lurus bisa berdiameter 100 - 150cm. Tanaman ini merupakan sumber minyak atsiri yang dikenal sebagai minyak kayu putih.