Search results
7 lip 2019 · Maksudnya: “Islam didirikan di atas lima perkara: Bersaksi bahawa tiada Tuhan yang layak disembah melainkan Allah SWT dan Nabi Muhammad SAW adalah hamba-Nya dan pesuruh-Nya, mendirikan solat, mengeluarkan zakat, menunaikan haji ke Baitullah dan berpuasa di bulan Ramadhan.”
Tanah dalam Islam disebut al-ardh, yang diartikan sebagai bumi. Di Al Quran, tanah disebut sebagai mustaqar, tempat hidup manusia, tumbuh-tumbuhan, dan hewan. Tanah di Al Quran juga disebut sebagai mata’, tempat yang memberikan kenyamanan bagi manusia.
4 lis 2019 · Dengan kata lain, nasionalisme merupakan sebuah paham dan semangat kebangsaan yang disertai rasa cinta tanah air dan bangsanya. Di dalam syariat Islam, watak dan jiwa nasionalisme Baginda Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam digambarkan sekilas melalui Al-Qur’an Surat al-Qashash [28] ayat 85.
Menurut Abdurrahman Al-Maliki, tanah dapat dimiliki dengan 6 (enam) cara menurut hukum Islam, yaitu melalui : (1) jual beli, (2) waris, (3) hibah, (4) ihya`ul mawat (menghidupkan tanah mati), (5) tahjir (membuat batas pada tanah mati), (6) iqtha` (pemberian negara kepada rakyat).
Menurut pendapat ahli hukum Islam (fuqahâ’), penguasa dan pemilik hakiki atas semua tanah adalah Allah.1 Adapun penguasaan atau pemi-likan atas tanah oleh manusia hanya bersifat majâz, yaitu sebagai amanah (kepercayaan atau titipan Allah) yang diberikan kepada manusia untuk dipergunakan sesuai dengan aturan-aturan yang berlaku.
Islam menganjurkan agar manusia memakmurkan tanah (bumi) yang diamanahkan oleh Tuhan. Dalam kajian fiqh klasik, iḥyā’ al-mawāt berimplikasi kepada pemerolehan hak milik atas tanah yang diupayakan iḥyā’ al-mawāt dan berlaku bagi segala jenis tanah. Kenyataan tersebut berbeda dengan ketentuan dalam hukum pertanahan yang berlaku di Indonesia.
27 wrz 2021 · Bagaimana Islam mendudukkan tentang tanah sehingga menjadi landasan yang tepat dalam pengelolaan di tingkat lanjut? Tanah dalam Islam merupakan bagian sektor penting dalam perekonomian, yaiu sektor pertanian.