Search results
Beberapa tujuan dari karya ilmiah ini adalah : Merencanakan dimensi dan tulangan struktur atas termasuk struktur $ pada bangunan rumah sakit R K Charitas yang aman dan efisien. Mengidentifikasi hasil besarnya simpangan pada bangunan yang terjadi terhadap kinerja batas layan dan kinerja batas ultimit. 1.4.
Manfaat dalam perencanaan gedung rumah sakit 10 lantai pada zona gempa tinggi adalah dapat merencanakan gedung yang memenuhi persyaratan keamanan struktur sehingga dapat direkomendasikan untuk pembangunan gedung pada zona gempa tinggi. Selain itu, pada tugas ini juga direncanakan video tutorial untuk
Berat bangunan dan komponen gedung di tetapkan sebagai berikut : Berat per unit volume baja = 7850 kg/m3. Penutup atap genting = 50 kg/m2. Plafond Eternit = 11 kg/m2. Penggantung = 7 kg/m2. (PPPURG 1987, hal 5-6) Beban hidup pada atap di tetapkan sebagai berikut : Beban hidup pekerja = 100 kg.
Perhitungan struktur meliputi struktur atas (pelat, balok, kolom, dinding geser, tangga) dan struktur bawah ( tie beam , pondasi, pile cap ). Perencanaan struktur gedung dimulai dari penentuan lokasi,
Bangunan rumah sakit ini harus memiliki struktur yang kuat dan tidak memberikan dampak buruk baik pada pasien dan pegawai. Pada studi kasus kali ini, RSUD Koja ini menggunakan dua sistem struktur agar bangunan dapat berdiri dengan kokoh yaitu sistem struktur core dan sistem struktur kolom dan balok.
Batasan yang digunakan antara lain : Gedung yang direncanakan adalah gedung dengan empat lantai + 1 Basement berdasarkan sistem daktail parsial dengan faktor reduksi gempa R : 4,0. Perencanaan meliputi pada perhitungan struktur atap ( rangka kuda–kuda baja), plat, tangga, balok, kolom, dan fondasi beton bertulang.
Konsep dasar dari perancangan Rumah Sakit Jantung ini merujuk pada tema “Healing Environment” yang mengedepankan aspek alam, indra, dan psikologis. Rumah sakit yang dirancang berperan sebagai tempat sementara yang mendukung proses penyembuhan pada pasien. Dengan konsep dasar ini,