Search results
1 sty 2017 · Hitung kerapatan tanah basah, kering dan jenuh serta hitung berat air yang harus ditambahkan agar tanah menjadi jenuh jika volume tanah . Penyelesaian:
memiliki korelasi yang lebih baik untuk nilai CBR dan kekuatan geser tak terdrainasi. Selain itu, (Gökova, 2022) mendapatkan hubungan antara kekuatan geser dan CBR dengan akurasi sebesar 96%. Menurut U.S. Army Corps of Engineers terdapat korelasi antara kekuatan geser tanah dasar dengan nilai Dynamic Cone
Korelasi untuk menentukan berat isi tanah (γ) dan berat isi tanah jenuh (γsat) pada tanah kohesif dan non kohesif dapat dilihat pada tabel 2.5 dan tabel 2.6. Tabel 2.5 Korelasi Berat Jenis Tanah (γ) Untuk Tanah Non Kohesif dan Kohesif.
Berat isi jenuh tanah ( sat) didapatkan dari korelasi nilai SPT pada Tabel. II.1. Kadar (ω),Angka pori (e) porositas (n) dan koefisienkonsolidasi vertikal.
korelasi antara N-SPT dengan sifat-sifat fisik dan mekanis tanah menunjukan bahwa peningkatan nilai N-SPT ditunjukkan dengan meningkatnya kuat geser tanah seperti nilai kohesi dan sudut geser dalam tanah meningkat.
Korelasi Nilai N-SPT terhadap nilai modulus elastisitas tanah Schmermann (1970) menyatakan bahwa modulus elastisitas tanah dapat diperoleh menggunakan korelasi nilai dari data pengujian N-SPT sebagai berikut : Korelasi pada tanah pasir. Es (KN/m2) = 766*N-SPT . Es = 2 qc. Korelasi pada tanah lempung. (3) (4)
Kumpulan Korelasi Parameter Geoteknik dan Fondasi. Reza Satria Warman. Buku ini berisi kumpulan korelasi untuk menentukan berbagai parameter geoteknik dari hasil pengujian laboratorium dan pengujian lapangan (Uji SPT, Uji CPT, Uji Dilatometer, Uji Pressuremeter, Uji Vane Shear).