Search results
Grafika komputer (bahasa Inggris: computer graphics) adalah bagian dari ilmu komputer yang berkaitan dengan pembuatan dan manipulasi gambar (visual) secara digital.
Grafika Komputer adalah teknik-teknik dalam ilmu komputer dan matematika untuk merepresentasikan dan memanipulasi data gambar menggunakan komputer. Dengan bahasa lain, istilah grafika komputer juga dapat diartikan segala sesuatu selain teks atau suara.
Timeline. 1960 – William Fetter mendefinisikan istilah “Computer Graphic”. 1960 – Dr. Ivan E. Sutherland mengembangkan aplikasi komputer grafik pertama bernama Sketchpad, menggunakan Light Pen, key pad dan monitor untuk membantu user membuat desain.
Bentuk sederhana dari grafika komputer adalah grafika komputer 2D yang kemudian berkembang menjadi grafika komputer 3D, pemrosesan citra (image processing), dan pengenalan pola (pattern recognition). Grafika komputer sering dikenal juga dengan istilah visualisasi data.
15 sie 2023 · Grafik komputer adalah teknologi yang dipakai untuk membuat gambar dan visualisasi di layar komputer, secara detail artikel ini akan menjelaskan apa itu grafik komputer dan fungsi serta manfaatnya.
15 mar 2024 · Komputer grafis merupakan salah satu teknologi yang memungkinkan pembuatan, pengeditan, dan penyajian gambar secara digital. Teknologi ini sangat penting dalam dunia modern terutama dalam bidang desain grafis, animasi, serta pembuatan film dan video games.
3 sie 2013 · Grafika komputer merupakan bagian dari ilmu komputer yang berhubungan dengan proses pembuatan maupun manipulasi gambar (visual) secara digital.