Search results
Akan tetapi, ular (Serpentes) sendiri diklasifikasikan pada cabang klade (Ophidia), yaitu segolongan reptilia-reptilia dengan atau tanpa kaki, bertubuh panjang, dan memiliki fisiologis yang sangat berbeda dengan kadal.
Jenis-jenis paling mematikan di antaranya adalah Taipan pedalaman (Oxyuranus microlepidotus) dan ular cokelat timur (Pseudonaja textilis). Beberapa spesies seperti jenis Mamba dan Ular anang aamampu menyuntikkan bisa dalam jumlah yang banyak ke dalam tubuh korbannya.
1 lip 2024 · Kobra, mamba hitam, ular laut, dan king cobra merupakan ular-ular yang berasal dari famili Elapidae. Mereka sangat terkenal karena punya bisa yang mematikan dan taring proteroglypha kecil di mulutnya, terang iNaturalist.
7 maj 2023 · Hewan Reptil adalah salah satu kelas atau kelompok hewan vertebrata yang memiliki ciri-ciri khusus, seperti kulit yang bersisik, bertelur (ovipar), dan bernapas menggunakan paru-paru. Hewan-hewan yang termasuk dalam kelas Reptilia antara lain ular, kadal, biawak, kura-kura, dan kadal buntung.
Ular adalah kelompok reptilia yang tidak memiliki kaki dan tubuh yang panjang dan tersebar luas di dunia. Ular digolongkan ke dalam kelompok Ophidia, kelompok reptil dengan atau tanpa kaki, bertubuh panjang, dan secara fisiologis sangat berbeda dengan kadal.
Trimeresurus insularis “wetar”, juga dikenal sebagai Ular Viper Wetar adalah spesies ular pit viper berbisa yang ditemukan di Jawa Timur dan Kepulauan Sunda Kecil, Indonesia. Ular Viper Wetar memiliki tubuh yang ramping dengan ekor yang prehensil.
17 lis 2020 · KOMPAS.com- Fenomena ular kobra bermunculan selama musim hujan sering kali terjadi. Bahkan, tak sedikit yang ditemui di kawasan permukiman, seperti di Jakarta dan sekitarnya. Spesies ular kobra yang banyak ditemukan ini adalah jenis ular kobra Jawa bernama latin Naja sputatrix.