Yahoo Poland Wyszukiwanie w Internecie

Search results

  1. 1 lis 2014 · Sebagaimana provinsi-provinsi lainnya di Indonesia, Aceh memiliki tumbuhan dan hewan khas yang telah ditetapkan sebagai identitas provinsi tersebut. Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam telah menetapkan burung Cempala Kuneng atau Kucica Ekor-kuning (Trichixos pyrropygus) sebagai fauna identitas mereka.

  2. Taman Nasional Gunung Leuser merupakan salah satu kawasan konservasi yang berada di Aceh. Kawasan dengan luas lahan 792.675 hektar ini mencakup berbagai tipe ekosistem, sehingga berbagai jenis satwa dan tumbuhan yang dapat dijumpai sangat beragam.

  3. 12 lut 2022 · Sebanyak 65 persen dari 129 spesies mamalia besar dan kecil di Sumatera terdapat di Taman Nasional Gunung Leuser ini. Empat spesies yang menjadi satwa kunci di taman nasional ini adalah Harimau Sumatera, Gajah Sumatera, Orangutan Sumatera, dan Badak Sumatera.

  4. 1 wrz 2023 · Harimau Sumatra: Harimau Sumatra merupakan kucing besar yang hidup di hutan hujan. Keberadaannya semakin langka, tetapi upaya konservasi berlangsung untuk melindungi spesies ini. Orangutan Sumatra: Orangutan Sumatra adalah primata besar yang hanya ditemukan di Aceh dan sekitarnya. Mereka terancam oleh perusakan habitat dan perdagangan ilegal.

  5. 7 mar 2024 · Flora di Aceh sangat kaya dengan berbagai jenis tumbuhan, mulai dari pohon hingga tumbuhan semak. Di daerah ini, terdapat hutan hujan tropis yang menjadi rumah bagi ribuan spesies tumbuhan. Beberapa flora yang dapat ditemukan di Aceh antara lain:

  6. Berdasarkan hasil pengecekan tim di lapangan, lokasi konflik Harimau Sumatera (Panthera tigris ssp. sumatrae) ini berjarak ± 5 kilometer dari Kawasan Hutan Lindung dengan status fungsi kawasan yaitu Areal Penggunaan Lain (APL).

  7. 11 lis 2021 · BKSDA Aceh mengimbau masyarakat untuk bersama-sama menjaga kelestarian khususnya harimau sumatra dengan cara tidak merusak hutan yang merupakan habitat berbagai jenis satwa. Serta tidak menangkap, melukai, membunuh, menyimpan, memiliki, memelihara, mengangkut, dan memperniagakan satwa yang dilindungi dalam keadaan hidup ataupun mati.

  1. Wyszukiwania związane z jenis hewan harimau di aceh utara dengan tumbuhan cara dan

    peta aceh utara
    aceh tenggara
    aceh
  1. Ludzie szukają również