Search results
Otot dengan bantuan sendi dan struktur pendukung lainnya (ligamen, tendon, fascia dan bursae) memungkinkan tulang rangka bergerak. Rangka manusia dibentuk dari tulang tunggal atau gabungan (seperti tengkorak) yang ditunjang oleh struktur lain seperti ligamen, tendon, otot, dan organ lainnya.
Tulang, otot, dan sendi merupakan komponen penting dalam sistem gerak pada hewan. Tulang merupakan struktur keras yang memberikan dukungan pada tubuh hewan dan melindungi organ-organ vital, seperti jantung dan paru-paru.
Sendi (bahasa Inggris: joint) atau artikulasi (bahasa Inggris: articulation) merupakan hubungan antartulang di dalam tubuh yang membuat tulang-tulang dapat berfungsi sebagai suatu sistem rangka. Sistem muskuloskeletal (gabungan sistem otot dan rangka) pada hewan vertebrata (termasuk manusia) umumnya terdiri dari tulang, otot, dan sendi (dibantu ...
Sendi pada manusia mempunyai jenis, fungsi, sifat, dan arah gerak yang berbeda-beda, lho. Yuk, kita pelajari macam-macam sendi manusia pada artikel Biologi kelas 8 berikut! Mari bersyukur bahwa di dalam tubuh kita ada sesuatu yang bernama sendi.
26 lut 2020 · Sistem gerak ialah sistem dalam rangka tubuh yang terdiri atas tulang-tulang, sendi, dan otot yang saling bergabung membentuk rangka dan berfungsi untuk mendukung pergerakan tubuh manusia, memberikan betuk tubuh, serta mempermudah manusia untuk melakukan aktivitas, seperti berlari, berjalan, menari. Pengertian Sistem Gerak Menurut Para Ahli.
28 lip 2024 · Sendi memiliki beberapa fungsi penting bagi tubuh, antara lain: Menghubungkan tulang-tulang yang membentuk rangka tubuh, seperti tulang tengkorak, tulang belakang, tulang dada, tulang rusuk, dan tulang panggul. Memungkinkan pergerakan pada anggota tubuh, seperti lengan, kaki, leher, dan jari-jari.
1. Alat Gerak Aktif. Alat gerak aktif adalah alat gerak yang fungsi utamanya adalah menggerakkan. Alat gerak aktif pada hewan berupa otot. 2. Alat Gerak Pasif. Alat gerak pasif pada hewan adalah tulang. Tulang merupakan tempat melekatnya otot. Tanpa adanya otot, tulang tidak dapat bergerak.