Search results
28 gru 2022 · Menurut Hamalik (2001), praktik kerja lapangan adalah modal pelatihan yang di selenggarakan di lapangan, bertujuan untuk memberikan kecakapan yang diperlukan dalam pekerjaan tertentu sesuai dengan tuntutan kemampuan bagi pekerjaan.
diperoleh siswa selama masa sekolah menjadi dasar yang mereka terapkan dalam praktik keterampilan di lingkungan industri atau selama pelaksanaan Program Prakerin. Salah satu tujuan utama dari program ini adalah untuk meningkatkan persiapan kerja siswa ketika mereka memasuki dunia kerja.
Praktik kerja industri (Prakerin) adalah suatu kegiatan yang diselenggarakan untuk meningkatkan kemampuan profesional lulusan. Prakerin merupakan salah satu bentuk pelaksanaan pendidikan sistem ganda yang berorientasi pada persiapan kualifikasi kompetensi praktik kerja lulusan SMK. Penyelenggaraan Prakerin merupakan upaya dalam menyiapkan tenaga
bimbingan dan pengawasan instruktur atau pekerja yang berkompetensi dalam proses produksi barang dan/atau jasa di perusahaan dalam rangka menguasai keterampilan atau keahlian tertentu. Perbedaan antara PKL dan magang dapat dilihat pada Tabel 2.1 di bawah ini.
Praktik Kerja Industri (Prakerin) adalah kegiatan praktik kerja di industri otomotif atau perusahaan yang bergerak di bidang otomotif sebagai upaya mengembangkan aspek keterampilan motorik mahasiswa yang didasarkan pada penguasaan kognitif/nalar dan sikap/afeksi sehingga diharapkan
Berau ke praktik di perusahaan/instansi. Prakerin dimaksudkan untuk melatih keterampilan mahasiswa dalam menerapkan ilmu dan memperkenalkan dunia kerja. Hal ini juga untuk menepis keraguan masyarakat terkait lulusan diploma atau sarjana yang tidak siap pakai di masyarakat. Berdasarkan hal tersebut, mahasiswa perlu diberikan pedoman dalam
kemampuan yang dipersyaratkan untuk dinyatakan ahli dan berwenang untuk melaksanakan pekerjaan tertentu menurut ketentuan yang berlaku dalam dunia industri. Unsur-unsur penilaian Prakerin menurut Hamalik dalam Putri (2019, hlm. 14) dikatakan bahwa sebagai berikut: a) Pengalaman praktis. Memberikan suatu pengalaman yang nyata dan benar