Search results
Kompleks Parlemen Republik Indonesia (disebut juga sebagai Gedung MPR/DPR/DPD RI) adalah tempat bersidang Kursi Legislatif Indonesia, yakni Majelis Permusyawaratan Rakyat, Dewan Perwakilan Daerah, dan Dewan Perwakilan Rakyat.
10 paź 2024 · Gedung ini adalah titik sentral kegiatan dari Kompleks Parlemen Senayan dan menjadi saksi bisu bagi pelantikan sekitar 580 anggota DPR/DPD/MPR RI pada 1 Oktober 2024 atau peristiwa ke-13 kalinya, sejak pertama kali digunakan pada 1966.
21 lip 2023 · Gedung DPR/MPR RI adalah gedung yang digunakan sebagai kantor para legislatif yang terdiri dari Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR), Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) dan Dewan Perwakilan Daerah (DPD).
27 lut 2024 · Gedung DPR baru akan mulai dibangun pada akhir 2024 akhir dan membutuhkan waktu kurang lebih 5 tahun untuk penyelesaiannya, sebagaimana menurut keterangan dari Otorita IKN dan Kementerian PUPR. Dalam upaya mewujudkan hal tersebut, IKN mensyaratkan kendaraan yang akan digunakan harus ramah lingkungan dalam rangka upaya mendukung nol emisi karbon.
Komplek MPR/DPR/DPD RI terdiri dari beberapa Gedung, yaitu: Gedung Nusantara yang merupakan gedung utama dalam komplek MPR/DPR/DPD yang berbentuk kubah dengan bentuk setengah lingkaran yang melambangkan kepakan sayap burung yang akan lepas landas, Gedung Nusantara I setinggi 100 meter dengan 24 lantai yang diresmikan, Gedung Nusantara II ...
21 maj 2019 · Belum sampai setahun sejak tiang pancang pertama didirikan rezim politik berganti. Kompleks gedung CONEFO itu dijadikan kantor baru para wakil rakyat yang sebelumnya berada di samping Lapangan Banteng. Tempat yang semula direncanakan hanya dipakai sementara oleh anggota DPR-GR akhirnya digunakan selamanya.
Kompleks Gedung Majelis Permusyawaratan Rakyat/Dewan Perwakilan Rakyat (MPR/DPR) Republik Indonesia, terletak di Jl. Jenderal Gatot Subroto, Senayan, merupakan gedung di mana badan legislatif pemerintah Republik Indonesia bersidang.