Search results
9 sie 2021 · Artinya, “Wahai orang yang beriman, bila kalian hendak shalat, basuhlah wajah kalian, tangan kalian hingga siku, usaplah kepala kalian, dan (basuhlah) kaki kalian hingga mata kaki,” (Surat Al-Maidah ayat 6).
Wudhu adalah cara mensucikan anggota badan dari hadats kecil. Bagaimana cara, niat wudhu, syarat, rukun dan doa serta apa keutamaannya?
Bacaan wudhu bisa dibaca dalam hati dengan niat yang ikhlas. Bacaan wudhu sangat baik dibaca setiap kali melakukan wudhu baik untuk sholat maupun ibadah lainnya. Berikut bacaan wudhu lengkap mulai dari niat dan doa tiap gerakannya.
4 wrz 2022 · Secara bahasa wudhu berarti husnu/keindahan dan nadhofah/kebersihan, wudhu untuk sholat dikatakan sebagai wudhu karena ia membersihkan anggota wudhu dan memperindahnya [3]. Sedangkan pengertian menurut istilah dalam syari’at, wudhu adalah peribadatan kepada Allah ‘azza wa jalla dengan mencuci empat anggota wudhu [4] dengan tata cara tertentu.
24 lis 2023 · Wajib dan sunah wudhu. Adapun wajib dan sunah wudhu berdasarkan urutan dan rangkaiannya adalah sebagaimana berikut: 1. Bersiwak. 2. Membaca basmalah. 3. Membasuh kedua tangan. 4. Berkumur 3 kali. 5. Menghirup air ke dalam hidung (istinsyaq) 3 kali. 6. Melafalkan niat. 7. Memasang niat wudhu dalam hati berbarengan dengan membasuh wajah. 8 ...
Panduan Cara Ambil Wudhu yang betul & sempurna. Semua bacaan Niat Wudhu dan Doa Selepas Wuduk dipermudahkan dengan tulisan Rumi.
19 sie 2021 · Shalat sunnah Wudhu dianjurkan dilaksanakan setiap kali selesai wudhu dengan tujuan apapun; baik karena hadats atau yang lain. Bahkan kendati wudhunya tergolong mujaddad atau wudhu yang diperbaharui dalam kondisi masih suci, tetap dianjurkan shalat sunnah Wudhu.