Search results
2 lut 2023 · Remaja menjadi masa di mana anak mengalami peralihan usia. Di usia penuh tantangan ini, orangtua perlu pintar-pintar memberikan arahan agar anak tak salah langkah. Berikut berbagai tips atau cara bijak dalam menuntun serta mendidik anak remaja Anda di rumah yang bisa dilakukan orangtua.
3 dni temu · 9. Memberikan pemahaman dengan cara sederhana. Orang tua harus menjelaskan hak dan kewajiban anak dengan cara yang sederhana dan mudah dipahami. Jika pengenalan dan praktek mengenai hak dan kewajiban anak di rumah dapat dilakukan dengan baik, maka Ibu tidak perlu khawatir saat si Kecil mulai bersekolah. 10.
Orangtua disarankan untuk mengajarkan keterampilan, seperti mempersiapkan makanan, memahami perbaikan rumah, dan mengetahui kapan harus memanggil profesional untuk membantu dalam perbaikan yang lebih besar. Remaja juga perlu tahu cara mencuci pakaian sendiri dan membersihkan kamar mandi dengan benar. Ini memberikan pengetahuan dan keterampilan ...
14 lut 2020 · Bila orangtua mengalami kendala dalam mendidik anak remaja di rumah, bersinergi dengan guru di sekolah bisa jadi solusi tepat. Itulah yang jamak diterapkan para orangtua murid di SMP ACS Jakarta. Mereka memberikan otoritas kepada sekolah untuk mendidik, mengatur, dan mengarahkan anaknya berdasarkan mufakat tertentu.
11 kewajiban anak di rumah yang harus dilakukan untuk membangun karakter baik adalah belajar, berbakti, merapikan kamar, menjaga kebersihan rumah, menjaga kebersihan diri.
Untuk mendorong anak remaja berperilaku baik, diskusikan tentang aturan dan perilaku apa yang dapat diterima dan tidak dapat diterima di rumah, di sekolah, dan di tempat lain. Komunikasikan juga tentang konsekuensi yang akan ia terima, apabila tidak patuh pada aturan.
Anak baik adalah anak yang berdisiplin serta mampu mengasihi, memahami, dan menghargai orang lain. Agar lebih mudah memahami arti anak baik, bayangkan anak-anak yang menjalani hidup dengan tujuan menjadi orang dewasa yang sukses dan bahagia. Semua orang tua mendambakan anak seperti ini.