Search results
3 dni temu · Sebagaimana tema perenungan “Aku harus berada dalam rumah Bapa” menunjuk tentang keilahian-Nya, bahwa Dia benar-benar Allah yang datang ke dunia untuk menjumpai manusia yang berdosa dan menyelamatkan kita. Yesus adalah benar-benar Allah, Dialah yang Mahakuasa, Dialah yang layak menerima segala pujian. Artinya bahwa di dunia ini, tidak ada ...
Yesus menyatakan diri kepada orang percaya yang taat melalui Roh Kudus yang memperkenalkan kehadiran pribadi Yesus di dalam dan beserta orang yang mengasihi Dia (ayat Yoh 14:21). Roh Kudus menyadarkan kita tentang dekatnya Yesus dan realitas kasih-Nya, berkat-Nya, dan pertolongan-Nya.
29 wrz 2023 · Di ayat 6 kita melihat harta karun itu adalah Yesus Kristus, yang di wajahnya kita melihat kemuliaan Allah. Kristus tinggal di dalam kita bejana tanah liat sebagai harta yang berharga, menyatakan kemuliaan Allah kepada kita dari dalam.
29 wrz 2019 · Yesus bilang “Akulah jalan”, yang tidak mau berjalan di dalam Yesus, tidak akan sampai kepada Bapa, berarti ini perjalanan seumur hidup. Kalau kita sungguh-sungguh diselamatkan, ada tanda orang pilihan, ada tanda orang sungguh-sungguh lahir baru, yaitu sepanjang hidupnya berjalan di dalam Kristus.
8 mar 2016 · Ada 12 dalil di Alkitab yang dapat membuktikan bahwa Yesus adalah Sang Allah yang turun menjadi manusia. Menjawab tuduhan non-kristen Yesus bukan Allah.
Jawaban. Alkitab tidak pernah mencatat Yesus secara persis mengucapkan kalimat, “Saya adalah Allah.”. Namun ini tidak berarti bahwa Dia tidak memproklamirkan bahwa Dia adalah Allah. Ambil sebagai contoh kata-kata Yesus dalam Yohanes 10:30, “Aku dan Bapa adalah satu."
6 paź 2023 · Yesus seringkali menyebut Tuhan sebagai “Bapa”, sesuatu yang sangat dekat secara pribadi dan tidak mendeskripsikan Tuhan sebagai sebuah sosok yang jauh. Dia menyatakan bahwa bait Allah adalah “Rumah Bapa-Ku” (Lukas 2:49, Yohanes 2:16).