Yahoo Poland Wyszukiwanie w Internecie

Search results

  1. 24 sty 2022 · Nama Rumah Adat Aceh. Masyarakat suku Aceh menyebut rumah adat mereka dengan nama Rumoh Aceh. Layaknya rumah adat suku-suku di Pulau Sumatera, Rumoh Aceh juga merupakan rumah panggung yang memiliki tiga bagian. Panggung pada Rumoh Aceh tergolong tinggi, yaitu sekitar 2,5 hingga 3 meter.

  2. Gambar & Nama Rumah Adat Aceh. Rumoh Aceh; Rumoh Aceh adalah nama rumah adat Aceh yang pertama dengan konstruksi rumah panggung serta denah rumah yang berbentuk persegi panjang. Posisi rumah ini juga diatur dari timur ke barat yang bertujuan agar lebih mudah ketika menentukan arah kiblat sholat.

  3. 22 kwi 2024 · Rangkuman tentang rumah adat aceh utara, timur, selatan, barat lengkap dengan makna filosofis, keunikan, fungsi, gambar dan penjelasannya.

  4. 20 gru 2021 · tirto.id - Provinsi Aceh memiiki rumah adat yang bernama rumoh aceh. Rumah tradisional masyarakat Aceh ini memiliki ciri dan struktur bangunan yang khas. Seperti sebagian besar rumah adat yang ada di Tanah Air, rumoh aceh memiliki fungsi khusus sesuai dengan kebiasaan masyarakat setempat.

  5. Rumoh Acèh (dalam bahasa Aceh) merupakan rumah adat khas suku Aceh. Rumah ini bertipe rumah panggung dengan 3 bagan utama dan 1 bagian tambahan. Tiga bagian utama dari rumah Aceh yaitu seuramoë keuë (serambi depan), seuramoë teungoh (serambi tengah) dan seuramoë likôt (serambi belakang).

  6. 22 sty 2024 · Seperti halnya daerah lain di Indonesia, Aceh juga memiliki rumah adat yang memiliki ciri khas dan keunikan tersendiri. Rumah adat Aceh ini dikenal dengan nama Rumoh Aceh. Rumoh Aceh merupakan rumah panggung, seperti rumah adat yang berasal dari Pulau Sumatra.

  7. 8 lis 2023 · Wilayah Indonesia yang berada di ujung Barat yaitu Aceh memiliki rumah adat Aceh yang sering dikenal dengan sebutan Rumoh Aceh. Berikut ini adalah beberapa ciri khas, komponen serta macam-macam dari rumah khas Aceh yang wajib diketahui.

  1. Ludzie szukają również